MENU

Senin, 24 Oktober 2011

Kamis, 20 Oktober 2011

HASIL DAN DOKUMENTASI OMV 2011 (DELEGASI SMAN MT BJN)

Dalam Olimpiade Matematika Vektor (OMV) 2011, SMAN MT Berhasil menjuarai Rayon Lamongan untuk kategori beregu sekaligus perorangan. Dengan hasil itu SMAN MT BJN berhak melaju ke babak semifinal untuk kategori beregu (1 TIM) dan perorangan (1 orang).

Rabu, 19 Oktober 2011

HASIL TIM SMAN MT DALAM SELEKSI PENYISIHAN OLIMPIADE FISIKA SE-JATIM PIF HIMAFI NEUTRON FKIP UJ2011

TIM Olimpiade Fisika SMAN MT BJN, yang diwakili Karras Bastomi dan Achmad Qomarul M., berhasil menempati sepuluh besar dalam Olimpiade Fisika se-JATIM yang diadakan oleh FKIP-Universitas Jember.

Sabtu, 15 Oktober 2011

DAFTAR NILAI UTS MTK


Klik nama kelas untuk melihat nilai

PELAKSANAAN OLIMPIADE MATEMATIKA VEKTOR (OMV) 2011

Semifinal Olimpiade Matematika Vektor (OMV) 2011 yang diadakan oleh HIMATIKA VEKTOR Universitas Negeri Malang diikuti oleh 35 TIM (untuk beregu) dan 80 peserta perorangan.

Jumat, 14 Oktober 2011

NILAI UTS KELAS XI IPS

NILAI UTS KELAS XI IPS

NILAI UTS KELAS XI IPA3

NILAI UTS KELAS XI IPA3

NILAI UTS KELAS XI IPA2

NILAI UTS KELAS XI IPA2

NILAI UTS KELAS XI IPA 1

NILAI UTS KELAS XI IPA 1

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-4

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-4

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-3

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-3

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-2

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-2

NILAI UTS MATEMATIKA KELAS X-1

NILAI UTS KELAS X-1

Rabu, 12 Oktober 2011

Tips Menghadapi UTS MATEMATIKA

Ga terasa kita udah berada di pertengahan semester.
Asyiii...k, berarti ntar lagi UTS kata siswa yang merasa sdh siap...
Terus bagi yang belum siap bisa dipastikan merasa was-was bin pusing alias streesss (siapa suruh ga sinau..hehehe),,

Guru MTK SMAN MT Bojonegoro


Kenalkan...

KISI-KISI UTS MATEMATIKA

UTS Matematika terdiri dari soal-soal Pilihan Ganda (25 Soal) dan Uraian (5 Soal) dengan Rincian sebagai berikut
- Materi PANGKAT...................................sekian soal                              
- Materi BENTUK AKAR..........................sekian soal

Selasa, 11 Oktober 2011